DKV UNPAS Bandung: Ketika Sablonan Kaki-lima Go International!

Arakanlebah, Komunitas DKV UNPAS Bandung

Ketika Sablonan Kaki-lima Go International!

at 5/12/2008 View Comments



images from DGI - desaingrafisindonesia.wordpress.com (linked here without permission)


Weleh! Luarbiasa karya-karya ini! Terinspirasi oleh "karya-karya jalanan" yang katanya "tidak ber-standar sekolahan" itu, para mahasiswa ITB membuat bentuk tipografi yang baru! Dan hasilnya, Rrruaar Biaassaa.. ceuk urang mah... Selamat yak!

Mungkin sedikit mengingatkan pada upaya Brockmann dengan batik Indonesia. Dengan kemampuannya, Brockmann telah mengubah motif batik Indonesia menjadi karya grafis yang menawan. Sayangnya karya itu tidak dipublikasi secara umum.

Cek aja sendiri hasilnya di web DGI, disini! Masih ada beberapa karya lain yang juga tak kalah menarik...!
blog comments powered by Disqus